Postingan

Menampilkan postingan dari 2014

Mengenal Berbagai Jenis Kualitas Film/Movie Digital

Beberapa istilah kualitas film/movie digital hasil dari download di internet BRRip / Bluray : BRRip merupakan istilah lain dari Bluray karena hasil rip dari bluray sehingga kualitasnya pun sama. BRRip merupakan kualitas tertinggi jenis film sharing saat ini. Resolusi yang tersedia untuk BRRip biasanya 720p dan 1080p. Semakin tinggi resolusinya maka semakin jernih kualitas gambarnya. Namun makin tinggi resolusi maka diperlukan spesifikasi komputer yang tinggi juga, jika tidak maka akan terjadi lag atau patah-patah saat film dimainkan. BRRip oleh sahabat icinema3satu sering disebut dengan istilah ijo karena warna hijau pada penulisannya. WEB-DL : Kualitas ini sedikit di bawah kualitas BRRip atau bisa dikatakan setara. Biasanya kualitas WEB-DL akan muncul sebelum kualitas BRRip muncul. Source Web-DL biasanya diunduh dari iTunes Store atau situs lainnya yang menyediakan siaran TV melalui jaringan internet. Resolusi yang ada biasanya 720p dan 1080p. HDRip dan HDTV